Menjual Produk Herbal dari Bapak Bayu Diningrat 

Base Herbal | Bayu Sehat Mandiri (BSM)

Tips Mengatasi Hipertensi

Kesehatan adalah hal terpenting dari kehidupan, dan yang paling penting adalah ingat kepada yang maha kuasa, maha pencipta alam semesta

Tips Mengatasi Hipertensi

Tips Mengatasi Hipertensi Dengan Ciplukan

Bahan:
  • Pohon ciplukan (akar, batang, daun, dan buah) 1 buah
  • Air 1 gelas (± 200 ml)
Cara Membuat:
  1. Cuci bersih ciplukan, lalu tiriskan
  2. Siapkan air, masukkan bahan kedalam air, rebus hingga mendidih, lalu matikan apinya (1 kali mendidih)
  3. Apabila sudah dingin, airnya untuk memblender Resep Juice Darah Tinggi/Kolesterol
Cara Konsumsi:
  • Diminum 1 sendok makan 1 kali sehari
Keterangan
  • Direkomendasikan bagi penderita tekanan darah tinggi diatas ≥150/90 mm/Hg dalam jangka waktu yang lama
  • Untuk hasil maksimal bisa konsumsi BSM 10